Membangun Perpustakaan Digital

Oleh: Hermawan PENDAHULUAN Kecenderungan menggunakan teks secara elektronik terus meningkat dari hari ke hari. Merujuk pengalaman di berbagai perpustakaan (terutama negara-negara maju) menunjukkan bahwa mayoritas pengguna perpustakaan lebih senang menggunakan “electronic format” dari pada teks secara konvensional,(printed materials) khususnya untuk koleksi jurnal (Sweetland, 2002). Kecenderungan ini tentunya akan merubah model manajemen yang dikembangkan di perpustakaan[…]

Pedoman Umum Pembentukan Istilah

Sejak dikumandangkan sebagai bahasa persatuan bangsa Indonesia, penggunaan bahasa Indonesia makin luas ke berbagai bidang kehidupan, bahkan berpeluang menjadi bahasa ilmu pengetahuan. Peluang itu makin nyata setelah bahasa Indonesia diangkat sebagai bahasa Negara (UUD 1945, Pasal 36) yang menepatkan bahasa itu sebagai bahasa resmi dalam penyelenggaraan pemerintahan dan bahasa pengantar pendidikan serta bahasa dalam pengembangan[…]

Mengembangkan Perpustakaan Komunitas di Karimun Jawa

Kepulauan Karimun Jawa merupakan lokasi kunjungan wisatawan andalan Indonesia. Namun, di balik kisah sukses pariwisata, daerah ini menyimpan keprihatinan. Tingkat pendidikan masyarakat kepulauan berpenduduk kurang lebih sekitar sembilan ribu jiwa ini sangat rendah.